Bismillah

[DIBUKA] Lowongan Kerja – Video Creator (Pusat Laundry – Kab. Sleman, Yogyakarta)

Kualifikasi:
1. Pria Muslim, rajin sholat 5 waktu
2. Umur 20-32 tahun
3. Jujur, ulet & pekerja keras
4. Memiliki pengalaman di bidang Fotografi dan Videografi
5. Menguasai software editor video (Adobe Premiere/After Effect, atau sejenis lainnya)
6. Pendidikan min. SMA/SMK sederajat
7. Siap bekerja dalam tim
8. Tidak merokok
9. Tidak menggunakan media musik
10. Faham hukum memajang wajah wanita

Jobdesk:
1. Melakukan pengambilan video untuk kebutuhan konten
2. Melakukan editing video untuk kebutuhan sosial media atau Youtube
3. Bekerja sama dalam menentukan konten

Full Time / Part Time
Gaji Negotiable

Kirim Lamaran Ke Email: hrd.pusatlaundry@gmail.com
atau
Whatsapp: 0823-3789-6989

Alamat:
Jongke Tengah 30, RT.03/RW.23, Sendangadi, Kec. Mlati, Kabupaten Sleman, Yogyakarta

#loker #lowongankerja #carikerja #videocreator #videografi #fotografi #lokervideocreator #lokervideografi #lokervideographer #lokerfotografi #lokerfotographer #lokereditor #lokerproduction #ikhwan #lokerikhwan #sleman #yogyakarta #jogja #lokersleman #lokeryogyakarta #lokerjogja #lowongankejamuslim #YangPentingHalal #Halal #LokerHalal #LokerMuslim #lokermuslimid

Temukan Lowongan Lainnya di :
Web : https://www.lokermuslim.id
IG : https://www.instagram.com/lokermuslim_id
FB : https://www.facebook.com/lokermuslimindonesia

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *